Kenapa Pluto tak di anggap lagi sebagai planet di tata surya kita ini? Ini jawabannya
Pluto pertama kali di temukan pada tahun 1930 oleh seorang astronomo yang mengira bahwa dirinya telah menemuka planet ke -9 di tata surya kita setelah neptunus. Namun Pluto terbilang planet yang sangat kecil di tata surya kita tetapi para ilmuwan dan astronom bersepakat bahwa Pluto adalah planet ke -9 di tata surya kita.
Kemudian permasalahan ini muncul saat teleskop yang lebih canggih ( Teleskop Hubble ) di kembangkan pada saat itu, dan dari hasil pengamatan ternyata Pluto adalah salah satu dari banyak sekali objek langit yang berada di area yang bernama Kuiper Belt.
Di Kuiper Belt ini ada sekitar 70.000 objek langit yang sama seperti Pluto, salah satunya adalah Eris. Eris adalah benda langit yang besarnya lebih besar dibandingkan Pluto, hal itulah yang menjadikan Pluto adalah planet yang masih di pertanyakan.
Banyaknya objek langit seperti Pluto diluar sana membuat para astronot akhirnya membuat syarat untuk menjadikan bahwa sebuah objek langit bisa di sebut sebuah Planet jika. Syarat-Syaratnya adalah?
1. Objek langit harus mengorbit matahari ( Pluto mengorbit matahari ) syarat pertama terpenuhi.
2. Harus berbentuk bulat sebagai pertanda bahwa objek tersebut memiliki gravitasi yang cukup kuat ( Pluto berbentuk bulat jadi syarat kedua terpenuhi )
3. Objek langit harus memiliki gravitasi yang kuat yang dapat membersihkan objek-objek lain dari orbitnya. Dan syarat terakhir inilah yang tak bisa di penuhi oleh Pluto yang membuat pluto tak dianggap sebagai planet.
Idealnya adalah Pluto harus membersihkan objek-objek langit di sekitarnya untuk bisa disebut sebagai planet. Tetapi kemudian untuk mengelompokan planet-planet seperti Pluto ini para astronom memberikan sebutan khusus yang bernama Dwarf Planet ( planet kerdil )
- Baca Juga : Penjelasan detail 3 Paradox Time Travel
Jadi karena khasus permasalahan ini, kita harus berterima kasih kepada Pluto. Karena faktanya sebelum ada khasus Pluto pada tahun 2006 kita belum mempunyai syarat spesifik bahwa objek langit bisa disebut sebagai planet. Dan mungkin saja jika bukan karena Pluto objek yang berbentuk bulat di angkasa bisa kita sebut juga sebagai planet.
Nah cukup sekian penjelasan saya mengenai planet Pluto ini, semoga dengan membaca artikel ini kalian bisa mengerti kenapa Pluto tidak lagi bisa diaebut planet. Terimakasih.
This comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDeleteKarna hebat
ReplyDelete